Perbedaan Berbagai Macam Teknik Sulam Alis

Perbedaan Berbagai Macam Teknik Sulam Alis

Teknik sulam alis ada berbagai macam, di antaranya teknik sulam alis 2 dimensi, teknik sulam alis 3 dimensi, teknik sulam alis 4 dimensi, dan teknik sulam alis 6 dimensi.

Di artikel ini, kita akan membahas mengenai berbagai macam teknik sulam alis dan perbedaan di antaranya berbagai macam teknik sulam alis tersebut. Cara membentuk alis tidaklah semudah yang kita bayangkan, sulam alis membutuhkan teknik yang rumit dan butuh kesabaran serta ketelitian. Cara sulam alis berhubungan erat dengan teknik sulam alis yang kita lakukan. Teknik sulam alis yang bagus akan memberikan hasil sulam alis yang sesuai dengan keinginan klien. Apa perbedaan masing-masing dari teknik sulam alis tersebut?

  1. Teknik sulam alis 2 dimensi
    • Sulam Alis
    • Teknik sulam alis 2 dimensi lebih baik dengan hanya jika menggunakan pensil alis. Teknik sulam alis 2 dimensi memiliki arsiran dengan pola sejajar (teknik single line) dan dilukis dengan 1 arah saja. Karena teknik sulam alis ini hanya 2 dimensi, hasilnya terlihat agak kaku.
  1. Teknik sulam alis 3 dimensi
    • Sulam Alis 3D
    • Teknik sulam alis ini lebih natural karena melibatkan garis melengkung
  1. Teknik sulam alis 4 dimensi
    • Sulam Alis
    • Teknik sulam alis ini menggunakan partikel nano yang dapat memberikan efek lebih tebal dari 2 teknik sulam alis sebelumnya.
  1. Teknik sulam alis 6 dimensi
    • Sulam Alis 6 Dimensi
    • Teknik sulam alis 6 dimensi ini memberikan hasil yang paling sempurna dibandingkan dengan teknik sulam alis lainnya karena memanfaatkan kekuatan bayangan. Hasilnya sangat mirip dengan alis asli.

Nah setelah memahami berbagai jenis teknik sulam alis, pasti anda sudah bisa menentukan mana yang cocok dipakai untuk kebutuhan perawatan alis anda kan?

atau masih bingung?

Disini ada solusinya untuk Anda lebih memahami sulam alis dan memiliki bagusnya prospek bisnis dan prospek kerja dari jasa sulam alis, Lady Luck juga membuka akademi sulam alis. Akademi sulam alis ini akan dibimbing langsung oleh pemilik Lady Luck yang sudah tersertifikasi.

Apa keuntungan belajar di Lady Luck? Yang pertama, para murid akan belajar langsung mengenai teknik sulam alis dari ahlinya. Kami akan membimbing anda dari nol hingga menjadi profesional di bidang teknik sulam alis ini.

Yang kedua, anda juga akan mempelajari sisi bisnis dan marketing dari bisnis sulam alis ini. Selain itu, anda juga berkesempatan magang dan berkarir di Lady Luck maupun di rekanan kami. Jadi ada semacam kemudahan dalam mencari pekerjaan dan karir begitu anda lulus dari akademi kami.

Jadi tunggu apa lagi, segeralah mulai karir profesional sulam alis anda bersama Lady Luck Akademi.

Hubungi WA (0812 1212 8119 Lady Luck) SEKARANG JUGA untuk mendapatkan PROMO EKSKLUSIF

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *